Sabtu, 06 Agustus 2011

Gulai Kikil Padang

Gulai Kikil Padang

Bahan Gulai Kikil
  • 1 buah kaki sapi / kerbau
  • santan dari 2 butir kelapa
  • 1/4 kg rebung dipotong-potong sesuai selera
Bahan Bumbu Gulai Kikil
Cara Membuat Gulai Kikil
  • Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit, kemiri, dan garam. Sisihkan.
  • Bersihkan kaki kerbau / kaki sapi, lalu rebus sampai empuk. Pisahkan dari tulang, potong-potong sesuai selera.
  • Rebus rebung sampai empuk.
  • Masak santan, masukkan bumbu yang dihaluskan, lengkuas, serai, daun kunyit, daun jeruk purut, dan asam kandis.
  • Masukkan rebung dan daging kikil yang sudah empuk. Masak hingga matang dan aduk terus agar santan tidak pecah.
  • Tambahkan penyedap rasa. Angkat

1 komentar: